simpleaja.com – Banyak orang yang mengira bahwa drama korea itu identik dengan ‘derai airmata,dan kisah sedih yang mendayu-dayu’ namun sebenarnya ada juga drama korea dengan tema “Thriler Crime”. Yup, drama korea dengan tema seperti ini akan menyuguhkan kisah yang menegangkan sepanjang waktu dengan tempo cepat hingga memainkan emosi penonton sedemikian rupa.

Lalu apakah sobat termasuk penikmat drama jenis ini ?. Setelah melihat drama “Cruel City” rasanya ketagihan dengan alur cerita berbelit antara polisi dan penjahat.

1. Missing Noir M

Salah satu mini drama dengan hanya 10 episode Missing Noir M sukses membuat saya bertanya-tanya dalam setiap episode nya.

2. Signal

Drama ini membuat penonton lebih berpikir dan berusaha tak melewatkan setiap scene nya. Alur cerita dengan plot maju mundur sungguh creepy.

3. Gapdongi

Latar drama ini adalah kasus pembunuhan yang terkenal di korea selatan, namun dengan ending yang rasanya menohok.

4. Three Days

Kisah pengawal presiden

5. Two Tweeks

6. Cruel City

Polisi vs Mafia sebuah plot cerita yang umun dalam tema “crime”, tapi setelah masuk ke episode pertengahan jalur cerita menjadi lebih rumit dan memberi kejutan.

7. City Hunter

8. Iris 1&2